Mungkin masih banyak orang yang belum menyadari bahwa warna memiliki beberapa fakta unik yang perlu diketahui. Nah, berikut ini ada beberapa fakta unik seputar warna yang akan dibahas. Mau tau ?
1. Wanita lebih peka terhadap warna merah
Tahukah kamu bahwa wanita lebih peka terhadap warna merah, mula dari merah hati, merah darah dan jingga. Hal ii disebabkan oleh kromosom X ganda yang dimiliki oleh wanita, sehingga wanita lebih peka terhadap warna merah.
2. Chromophobia
Chromophobia merupakan nama penyakit langka, di mana seseorang fobia atau ketakutan berlebihan terhadap suatu warna tertentu.
3. Warna berpengaruh pada kondisi psikis
Fakta unik tentang warna selanjutnya adalah warna berpengaruh pada kondisi fisik seseorang. Warna merah muda diketahui bisa menenangkan pikiran seseorang. Warna kuning bisa membuat seseorang merasa lapar, warna merah bisa menimbulkan perasaat kuat.
4. Pharrel Williams melihat pola warna pada musik
Pharrel Williams merupakana salah stau orang yang menderita Sinestesia. Sinestesia sendiri adalah sebutan untuk orang yang mengalami kondisi neurologis di mana persepsi indera seseorang terhadap suatu stimulus diikuti dengan persepsi indera lainnya. Orang yang menderita Sinestasia ini bisa melihat warna dalam bunyi-bunyian atau melihat warna pada angka.
5. Warna merah dan kuning populer untuk fast food
Tahukah kamu bahwa waran merah dan kuning merupakan warna populer yang digunakan oleh banyak rumah makan. Hampir semua rumah makan menggunakan warna merah dan kuning untuk logo makanan mereka atau lain sebagainya. Hal ini dikarenakan warna merah dan kuning merupakan warna paling cerah dari warna lainnya sehingga bisa membangkitkan nafsu makan seseorang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar